SOSIALISASI TINGKAT KABUPATEN PROGRAM PAMSIMAS III

SOSIALISASI TINGKAT KABUPATEN PROGRAM PAMSIMAS III

IMG_5939Program Nasional Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) III ini bertujuan untuk meningkatkan jumlah warga masyarakat kurang terlayani termasuk masyarakat berpenghasilan rendah di wilayah perdesaan yang dapat mengakses pelayanan air minum dan sanitasi serta meningkatkan penerapan nilai dan perilaku hidup bersih dan sehat dalam rangka pencapaian target Universal Acces 2019 di sektor air minum dan sanitasi sesuai dengan RPJMN tahun 2015 – 2019 melalui pengurustamaan dan perluasan pendekatan pembangunan berbasis masyarakat. Target desa sasaran program Pamsimas III (Tahun 2016-2019) adalah sebanyak 15.000 desa yang tersebar di 33 provinsi.

 

Bagikan artikel ini:

Artikel Terkait

Berikan Komentar

Selamat Datang di Website

Bappeda Litbang Kabupaten Barito Utara